Diisolasi, Identitas WNI Terinfeksi Virus Corona di Singapura Dilindungi

- 5 Februari 2020, 18:29 WIB
TABUNG tes berisi sampel darah positif mengandung virus corona, 29 Januari 2020.*
TABUNG tes berisi sampel darah positif mengandung virus corona, 29 Januari 2020.* /DADO RUVIC/REUTERS/

Baca Juga: Bupati Bekasi Soroti Jalan Rusak dan Berlubang di Kecamatan Tambelang

Mengenai biaya perawatan WNI yang terinfeksi virus corona, menurut Faizasyah, hal itu sepenuhnya akan ditanggung pemerintah Singapura.

“Singapura harus memastikan yang bersangkutan sehat kembali dan selamat porses itu berjalan, Singapura akan menanggung biaya yang akan dikeluarkan selama masa perawatan,” kata Faizasyah.

Infeksi virus corona terhadap pekerja migran itu merupakan kasus ke-21 di Singapura dan kasus pertama yang menjangkiti WNI.***

Halaman:

Editor: Yusuf Wijanarko


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah