Vaksin Sinopharm yang Dijual Kimia Farma Diduga Hibah dari UEA, Diky Chandra: Separah Itukah Negaraku?

- 12 Juli 2021, 06:52 WIB
Diky Chandra mengomentari vaksin Sinopharm yang akan dijual Kimia Farma ternyata hibah dari UEA.
Diky Chandra mengomentari vaksin Sinopharm yang akan dijual Kimia Farma ternyata hibah dari UEA. /Instagram/@dikychandra_new

 

PR BEKASI - Aktor Diky Chandra menyoroti vaksin yang diduga merupakan hibah dari Uni Emirat Arab (UEA) akan dijual ke rakyat.

Diky Chandra mempertanyakan kebenaran dari kabar soal vaksin hibah UEA yang hendak dijual tersebut.

Tak hanya itu, Diky Chandra juga menyinggung kondisi negara yang apa memang sudah parah hingga vaksin hibah UEA pun dijual.

"Vaksin gratis dari Arab malah mau dijual ke rakyat?! Separah itukah negaraku?" katanya, sebagaimana dikutip PikiranRakyat-Bekasi.com dari akun Twitter @dikichandra_ pada Senin, 12 Juli 2021.

Baca Juga: Jokowi Impor Vaksin dari China, Diky Chandra: Kenapa Malah Beli yang Tidak Diakui Dunia?

Kabar soal vaksin hibah dari UEA tersebut dilontarkan oleh Politisi PKB Ninik Wafiroh.

Dalam akun media sosialnya, Ninik Wafiroh menyampaikan salah satu vaksin Gotong Royong Individu yang hendak dijual adalah vaksin Sinopharm.

Halaman:

Editor: Rinrin Rindawati

Sumber: Twitter @dikychandra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x