Rumah Warga yang Belum Divaksin Akan Ditempeli Stiker, dr. Pandu Riono: Cara yang Tidak Bijak dan Cerdas

- 12 Agustus 2021, 14:17 WIB
menyoroti rencana Polda Metro Jaya yang akan menempeli stiker pada rumah warga yang belum menerima vaksin Covid-19.
menyoroti rencana Polda Metro Jaya yang akan menempeli stiker pada rumah warga yang belum menerima vaksin Covid-19. /YouTube/Hersubeno Point

Menurutnya, masyarakat seharusnya diberi edukasi mengenai manfaat vaksinasi Covid-19.

"Perlu edukasi dan komunikasi ke publik tentang manfaat vaksinasi secara terus menerus," tutur dia.

Baca Juga: Pandu Riono Minta Jokowi Tinjau Ulang Paket Obat Covid-19 Gratis: Itu Kontraproduktif, Tak Mendidik Rakyat

Apabila masyarakat sudah merasa terpanggil, Pandu Riono menuturkan bahwa masyarakat justru akan merasa bangga karena sudah divaksinasi.

"Ajak masyarakat untuk terpanggil dan merasa bangga sudah divaksinasi," sambungnya.

Tangkapan layar cuitan dr. Pandu Riono.
Tangkapan layar cuitan dr. Pandu Riono. /Twitter/@drpriono1

***

Halaman:

Editor: Elfrida Chania S

Sumber: Twitter @drpriono1


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x