5 Fakta Seputar PKI Sebelum Nonton Film G30S: dari Pembentukan hingga 'Jasa' PKI untuk Indonesia

- 30 September 2021, 08:09 WIB
Ilustrasi PKI. 5 fakta PKI yang perlu diketahui sebelum nonton film Pengkhianatan G30S PKI.
Ilustrasi PKI. 5 fakta PKI yang perlu diketahui sebelum nonton film Pengkhianatan G30S PKI. /ANTARA/Syifa Yullinnas

PR BEKASI – Partai Komunis Indonesia atau PKI acap kali menjadi perbincangan selama bulan September.

Hari ini tanggal 30 September 2021 bertepatan dengan persitiwa bersejarah di Indonesia yakni gerakan 30 September (G30S).

Dalam peristiwa G30S ini, PKI selalu menjadi kambing hitam dalang kerusuhan lantaran dianggap hendak mengkudeta pemerintahan.

Baca Juga: Link Streaming Film Pengkhianatan G30S PKI, Tayang Hari Ini Kamis 30 September 2021

Kendati demikian, di balik kontroversi tentang benar atau tidak PKI sebagai dalang peristiwa G30S, keberadaan PKI tidak bisa dipungkiri menjadi bagian dari sejarah perjuangan Indonesia melawan kolonialisme Belanda.

Pengetahuan tentang PKI dapat menjadi bekal pengetahuan sebelum memulai pembicaraan peristiwa G30S agar tidak terlalu nge-blank.

Oleh sebab itu, dirangkum PikiranRakyat-Bekasi.com dari berbagai sumber, berikut adalah 5 fakta tentang PKI yang perlu diketahui orang-orang.

Baca Juga: Usman Hamid Sebut Gus Dur yang Cabut Larangan Ajaran Komunisme di Indonesia: Apa Gus Dur PKI?

1.  Pembentukan PKI

Paham komunisme diprediksi masuk ke Indonesia pada sekitar tahun 1920-an.

Pada mulanya, organisasi ini bernama Serikat Organisasi Pekerja Seluruh Indonesia (Persatuan Vakbonded Hindia) yang dibentuk pada 1922 atas inisiasi Tan Malaka dan Semaun.

Dua tahun kemudian, organisasi ini berubah menjadi Partai Komunis Indonesia (PKI) dengan tujuan yang sama, melawan kesewenang-wenangan pemerintah Belanda.

Baca Juga: Siapa Sebenarnya Pasukan Cakrabirawa? Pengawal Presiden Soekarno yang Terseret G30S PKI

Akan tetapi, PKI awal ini masih sangat kecil dan sedikit pengikut.

Partai-partai komunis seperti Partai Komunis yang ilegal, Partai Buruh Indonesia (PBI), dan Partai Sosialis dalam satu bendera yakni Partai Komunis Indonesia (PKI) pada tahun 1948.

2. Ketua PKI

Semaun adalah ketua pertama organisasi komunis di Indonesia.

Baca Juga: Jadwal Tayang Film Pengkhianatan G30S PKI di TV Nasional: Mengenang Gugurnya Pahlawan Revolusi

Ia menjabat saat masih bernama Persatuan Vakbonded Hindia pada sekitar tahun1920 hingga pertengahan 1924.

Ketua PKI selanjutnya adalah Musso dan Alimin menjadi petinggi PKI sedari sekitar tahun 1926 hingga 1948.

Pada akhir tahun 1949, PKI kembali beroperasi setelah peristiwa Madiun 1948.

Baca Juga: 5 Fakta Film Pengkhianatan G30S PKI, Tontonan Wajib Tiap 30 September yang Diselimuti Kontroversi

PKI diketuai oleh DN Aidit. Aidit diketahui memimpin PKI hingga organisasi tersebut dibubarkan dan dilarang oleh pemerintah Orde Baru.

3. Anak Organisasi PKI

PKI memiliki beberapa anak organisasi yang bergerak di bawahnya.

Anak organisasi tersebut berupa Lekra (Lembaga Kebudayaan Rakyat), SOBSI (Sentral Organisasi Buruh Seluruh Indonesia), Pemuda Rakjat, Gerwani (Gerakan Wanita Indonesia), dan BTI (Barisan Tani Indonesia).

4. Pemberontakan PKI

Halaman:

Editor: Elfrida Chania S


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x