Kapan Hari Libur dan Tanggal Merah pada November 2021?

- 2 November 2021, 07:00 WIB
Kapan hari libur dan tanggal merah pada bulan November 2021? Simak penjelasannya.
Kapan hari libur dan tanggal merah pada bulan November 2021? Simak penjelasannya. /Pexels



PR BEKASI - Bulan November 2021 sudah tiba. Kapan hari libur dan tanggal merah pada bulan ini?

Tentunya, hari libur dan tanggal merah pada bulan November sudah ditunggu-tunggu oleh sebagian orang.

Diketahui, terdapat beberapa hari besar nasional dan internasional pada bulan November 2021.

Baca Juga: Daftar Hari Besar Nasional dan Internasional November 2021, Apakah Ada Hari Libur dan Tanggal Merah?

Mulai dari Hari Guru (PGRI), Hari Pahlawan, hingga Hari Anak Internasional.

Dirangkum PikiranRakyat-Bekasi.com, berikut daftar lengkap hari besar nasional dan internasional pada November 2021:

3 November - Hari Kerohanian
5 November - Hari Cinta Puspa dan Satwa Nasional
6 November - Hari Internasional Bagi Penyelamatan Lingkungan dari Perang dan Konflik Bersenjata
8 November - Hari Perencanaan Kota Dunia
9 November - Hari Penemu 9 November - Hari Kebebasan Sedunia
10 November - Hari Ganefo 10 November - Hari Pahlawan
12 November - Hari Kesehatan Nasional
14 November - Hari Brigade Mobil (BRIMOB)

Baca Juga: Apakah Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2021 Tanggal Merah dan Hari Libur? Ini Penjelasannya

14 November - Hari Diabetes Sedunia
16 November - Hari Toleransi Internasional
17 November - Hari Suez
17 November - Hari Pelajar Internasional
19 November - Hari Geographic Information Systems
19 November - Hari Pria Internasional
20 November - Hari Anak Internasional
21 November - Hari Pohon
21 November - Hari Halo Sedunia
21 November - Hari Televisi Sedunia
22 November - Hari Perhubungan Darat

Baca Juga: Lokasi dan Jadwal SIM Keliling di Bekasi Kota Hari Ini, Selasa 19 Oktober 2021: Tidak Libur Maulid Nabi

24 November - Hari Evolusi
25 November - Hari Guru (PGRI)
25 November - Hari Internasional Kekerasan terhadap Perempuan
26 November - Hari Tanpa Belanja
28 November - Hari Menanam Pohon Indonesia
29 November - Hari ulang tahun KORPRI
29 November - Hari Solidaritas Internasional Bagi Rakyat Palestina

Perlu diketahui, hari besar nasional maupun internasional bukan termasuk ke dalam hari libur atau tanggal merah.

Oleh karena itu, tidak ada hari libur nasional pada bulan November 2021.***

Editor: Elfrida Chania S


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah