Hadir di Acara Takziah, Ustadz Adi Hidayat Beri Dukungan untuk Keluarga Ridwan Kamil Atas Kepergian Eril

- 5 Juni 2022, 19:30 WIB
   Ustadz Adi Hidayat berikan nasihat ke Gubernur Jabar Ridwan Kamil usai Takziah.
 Ustadz Adi Hidayat berikan nasihat ke Gubernur Jabar Ridwan Kamil usai Takziah. /Tangkapan layar YouTube Kang Jendral/

PR BEKASI – Sejak diumumkan oleh Ridwan Kamil bahwa keluarga sudah mengikhlaskan dan menyakini bahwa Emmeril Khan Mumtadz atau Eril telah meninggal dunia, warga Indonesia turut memberikan ucapan bela sungkawa.

Sepekan jasadEril belum ditemukan, Ridwan Kamil beserta keluarga memutuskan untuk kembali pulang ke Indonesia.

Setibanya di Indonesia, Ridwan Kamil beserta keluarga memutuskan untuk meneruskan perjalanannya langsung menuju Gedung Pakuan, Jawa Barat di Bandung.

Baca Juga: Peringati Hari Lingkungan Hidup Sedunia, Anies Baswedan: DKI Jakarta Berperan Aktif Mengurangi Emisi 30 Persen

Pihak keluarga Ridwan Kamil kemudian mengadakan acara takziah yang bertempat di Rumah Dinas Gedung Pakuan, Bandung pada Sabtu, 4 Juni 2022.

Acara takziah itu dihadiri oleh warga Bandung serta berbagai tokoh penting.

Salah satu tokoh yang hadir dalam acara takziah tersebut yaitu Ustadz Adi Hidayat.

Baca Juga: Arya Saloka Tak Kunjung Balik ke Ikatan Cinta, Benarkah Ammar Zoni Gantikan Pemeran Aldebaran?

Dikutip PikiranRakyat-Bekasi.com dari Antara, terlihat Ustadz Adi Hidayat hadir dalam acara tersebut.

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x