Jokowi Sahkan Flight Information Region Indonesia dan Singapura: Pengelolaan Ruang Udara Kembali di NKRI

- 9 September 2022, 08:55 WIB
Presiden Joko Widodo (jokowi) baru saja mengesahkan Fligh Information Region Indonesia dan Singapura.
Presiden Joko Widodo (jokowi) baru saja mengesahkan Fligh Information Region Indonesia dan Singapura. /

"Ruang udara Indonesia yang berada di atas Kepulauan Riau dan Natuna telah lama dikelola oleh Singapura," tambahnya.

Suami Iriana ini juga menuturkan hasil pengesahan ini bahwa Indonesia dapat mengatur penerbangan sendiri.

"Berkat kerja sama semua pihak, saat ini pengelolaan ruang udara di atas Kepulauan Riau dan Natuna kembali kepada NKRI," tuturnya.

Baca Juga: Link Live Streaming Europa League: Manchester United vs Real Sociedad, Lengkap Beserta Prediksi Line Up

Dia mengungkapkan bahwa luas area penerbangan Indonesia bertambah hampir 250.000.

"Ini menambah luasan Flight Information Region (FIR) Jakarta menjadi 249.575 kilometer persegi," ungkapnya.

Dia menegaskan bahwa pengesahan ini harus dilakukan untuk menunjang penerbangan Indonesia.

Baca Juga: Dampak Tumpukkan Radikal Bebas dan Antioksidan yang Tidak Seimbang, Bisa Menyebabkan Hiperpigmentasi

"Dengan kesepakatan pengelolaan FIR tersebut, selain menegaskan kedaulatan ruang udara Indonesia, juga antara lain meningkatkan jaminan keselamatan dan keamanan penerbangan," tegasnya.

Dia juga menyampaikan bahwa ini dapat menambah pemasukan negara dan pengembangan SDM di Indonesia.

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah