Bumi Wali Jawa Timur Diguncang Gempa Bumi Berkekuatan 6,6 M? Begini Kondisi Selengkapnya

- 14 April 2023, 21:02 WIB
Ilustrasi gempa bumi. Bumi Wali atau Kabupaten Tuban Jawa Timur berguncang?
Ilustrasi gempa bumi. Bumi Wali atau Kabupaten Tuban Jawa Timur berguncang? /Dok BMKG/

PATRIOT BEKASI - Kabupaten Tuban merupakan wilayah di Jawa Timur yang akrab dengan sebutan Bumi Wali.

Potensi wisata yang beraneka ragam juga tersedia di Tuban, mulai dari wisata religi hingga wisata alam, seperti laut dan pantai, dilansir PatriotBekasi-pikiranrakyat.com dari Google Co, pada Jumat, 14 April 2023.

Lantaran masih termasuk jajaran pantai utara, maka tak dapat dipungkiri bahwa Tuban juga akan terdampak potensi gempa bumi.

Hari ini gempa bumi baru saja terjadi di Tuban pukul 16:55 WIB dengan kekuatan 6,6 Magnitudo

Baca Juga: Jutsu Rahasia Minato Namikaze akan Dibuat Manga, Usai Memenangkan Voting Karakter Terfavorit NARUTOP99

Menurut laporan yang beredar, getaran di beberapa wilayah Provinsi Jawa Tengah juga dirasakan oleh masyarakat.

Seperti Solo, Semarang, Jogjakarta, Sukabumi, dll juga merasakan goncangan gempa.

Di sisi lain, hampir seluruh wilayah Jawa Timur merasakan hal yang sama seperti di Trenggalek, Blitar, Malang, Surabaya, Lamongan, dll.

Lokasi pusat gempa bumi terjadi di titik km arah Barat Laut, Tuban, Jawa Timur.

Baca Juga: Jenazah Bayi Ditemukan Tewas dalam Ember Pabrik Elektronik di Bekasi, Ini Kata Polisi

Sore hari jelang menyambut waktu berbuka puasa, situasi di Bumi Wali masih tetap diramaikan oleh kegiatan ngabuburit meski banyak yang heboh dengan gempa yang baru saja terjadi.

Menurut review dari seorang seismologis, gempa bumi kali ini tidak berpotensi tsunami.***

Editor: M Hafni Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah