11 Pendaki Ditemukan Tewas di Puncak Gunung Marapi, 12 Orang dalam Pencarian

- 4 Desember 2023, 17:56 WIB
Proses evakuasi yang dilakukan Tim SAR gabungan terhadap korban erupsi atau pendaki Gunung Marapi yang mengalami luka bakar di jalur pendakian proklamator, Nagari Batu Palano, Kabupaten Agam, Provinsi Sumatera Barat/ANTARA FOTO/Iggoy el Fitra/rwa//
Proses evakuasi yang dilakukan Tim SAR gabungan terhadap korban erupsi atau pendaki Gunung Marapi yang mengalami luka bakar di jalur pendakian proklamator, Nagari Batu Palano, Kabupaten Agam, Provinsi Sumatera Barat/ANTARA FOTO/Iggoy el Fitra/rwa// /

"Hingga saat ini jumlah korban yang masih belum ditemukan sebanyak 12 orang dan tim gabungan masih dalam proses pencarian," sambung Abdul dikutip Patriot Bekasi.

Diberitakan sebelumnya, Gunung Marapi yang berlokasi di di wilayah Tanah datar dan Agam, Sumatera Barat yang Meletus, pada Minggu, 3 Desember 2023.

Sebanyak 75 orang berada di puncak gunung, sementara hingga pukul 6.00 WIB hari ini pihak SAR telah mengevakuasi sebanyak 49 orang.***

Halaman:

Editor: M Hafni Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah