LIVE di Indosiar! Cek Line Up Pemain Arema vs Borneo FC di Final Piala Presiden 2022 Malam Ini

14 Juli 2022, 19:36 WIB
Cek line up final Leg 1 Piala Presiden 2022, Arema FC vs Borneo FC Samarinda, malam in di Idosiari. /Instagram/@pialapresiden/

PR BEKASI – Pertandingan di leg yang pertama di babak final Piala Presiden 2022 akan mempertemukan Arema FC melawan Borneo FC Samarinda.

Arema FC yang bertindak sebagai tuan rumah tentunya mengharapkan dukungan secara langsung dari Aremania.

Pasukan Singo Edan akan bertanding di hadapan pendukung mereka sendiri tentunya hal tersebut akan menjadi motivasi dan semangat mereka agar tidak ingin mengalami kekalahan di kandang mereka sendiri.

Baca Juga: PREDIKSI SKOR Arema vs Borneo FC Final Piala Presiden 2022: Head to Head dan Pertemuan Terakhir Kedua Tim

Sedangkan lawannya yaitu Borneo FC Samarinda tentunya tidak ingin mengalami kekalahan di leg yang pertama di babak final Piala Presiden 2022.

Pertandingan tersebut akan diselenggarakan secara langsung di Stadion Kanjuruhan, Kepanjen, Kabupaten Malang Kamis, 14 Juli 2022 pada pukul 20.00 WIB.

Sekedar informasi, pada pertandingan sebelumnya di babak semifinal Piala Presiden 2022 dimana Arema FC sukses mengalahkan PSIS Semarang dengan skor 2-1.

Baca Juga: Menteri Perdagangan RI Hadir di FIBA Asia Cup 2022, Sambil Pantau UMKM Kuliner Lokal

Dua gol yang dicetak oleh Arema FC melalui Rizky Dwi Febrianto pada menit ke 32, kemudian gol kedua dicetak oleh Muhammad Rafli pada menit ke 74.

Sedangkan gol balasan bagi PSIS Semarang berhasil dicetak oleh Jonathan Cantillana pada menit ke 87, dengan agregat akhir Arema FC 4-1 PSIS Semarang.

Sedangkan bagi Borneo FC Samarinda, pada pertandingan sebelum di babak semifinal Piala Presiden 2022 Borneo FC Samarinda mampu mengandaskan perlawanan dari PSS Sleman di babak semifinal Piala Presiden 2022 dengan skor 4-0

Baca Juga: Prediksi Skor Arema FC vs Borneo FC di Piala Presiden 2022, Singo Edan Diprediksi Ditahan Pesut Etam

Lewat gol yang dicetak oleh Matheus Pato pada menit ke 16, kemudian gol kedua pada tambahan waktu di babak yang pertama berhasil dicetak oleh Stefano Lilipaly.

kemudian gol yang ketiga di cetak oleh Muhammad Sihran pada menit ke 53, dan gol yang keempat dicetak oleh sang kapten Diego Michiels, dengan agregat akhir 6-0.

Dilansir dari Instagram @pialapresiden, Prediksi Line Up Arema FC dan Prediksi Line Up Borneo FC Samarinda, dikutip PikiranRakyat-Bekasi.com dari Instagram @pialapresiden.

Baca Juga: Polisi Ungkap Soal Kemungkinan Terdapat Sindikat Ibu-ibu Pengedar Narkoba Jenis Sabu

Prediksi Line Up Arema FC:

Pelatih: Eduardo Filipe Aroja Almeida

- (GK) Maringa

- Bagas Adi

- (C) Alfarizie

- Sergio

- Adam Alis

- Dendi S

- Gian Zola

- Jayus H.

- Renshi

- Rizky Dwi

- Camara

Baca Juga: Simak 4 Kebiasaan Buruk yang Menguras Energi Hidup Mulai dari Fisik hingga Spiritual

Prediksi Line Borneo FC Samarinda:

Pelatih: Milomir Seslija

- (GK) Angga. S

- (C) Diego M.

- Javlon

- Hendro

- Kei

- Leo Guntara

- Misbakus S.

- M. Fajar. F

- T. Owang

- M. Pato

- Lilipaly

Baca Juga: Info Loker Bekasi Juli 2022: Posisi Fotografer, Videografer, dan Video Editor

Pertandingan tersebut dapat disaksikan secara streaming melalui Vidio.com.

Berikut adalah link live streaming babak final Piala Presiden 2022 pertandingan leg pertama antara Arema FC Vs Borneo FC Samarinda.

KLIK DI SINI

Disclaimer: Link tersebut hanya informasi bagi pembaca, PikiranRakyat-Bekasi.com tidak bertanggung jawab atas kualitas siaran atau perubahan jadwal. Setiap penyedia layanan streaming memiliki ketentuan yang mesti ditaati.***

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: Instagram @pialapresiden

Tags

Terkini

Terpopuler