Bacaan Doa Setelah Wudhu, Lengkap dengan Latin dan Terjemahannya

- 11 April 2022, 14:58 WIB
Ilustrasi bacaan doa setelah wudhu.
Ilustrasi bacaan doa setelah wudhu. /Unsplash/Masjid MABA

PR BEKASI – Inilah bacaan doa setelah wudhu, lengkap dengan latin dan terjemahan Bahasa Indonesia.

Wudhu merupakan cara menyucikan diri sebelum melakukan ibadah seperti sholat atau membaca Al Quran.

Selain itu, wudhu juga merupakan amalan wajib dan sebagai salah satu syarat melaksanakan sholat.

Di dalam air yang mengalir pada anggota tubuh yang dibasuh terdapat penggugur dosa dari hasil wudhu tersebut.

Baca Juga: Kejutan One Piece 1047, Bukan Luffy yang Dibahas Shanks ke Gorosei, Niat Akagami Terungkap

Namun, sebelum melaksanakan wudhu, umat muslim hendaknya membaca doa wudhu terlebih dahulu. Begitupun dengan setelahnya.

Adapun, bacaan doa setelah wudhu latin lengkap dengan artinya terdapat dalam artikel di bawah ini.

Dilansir Pikiranrakyat-Bekasi.com dari buku Risalah Tuntunan Shalat Lengkap cetakan 1976, diterbitkan CV. Toha Putra Semarang, ditulis oleh Drs Moh. Rifa'I, berikut bacaan doa setelah wudhu.

Baca Juga: Resep Kue Kering Lebaran 2022: Cara Membuat Kastengel Premium Tanpa Cetakan ala Chef Devina Hermawan

Halaman:

Editor: Nopsi Marga


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x