BTR Branz Minta Maaf Soal Video Skandal Suara Tidak Senonoh saat Streaming Game

- 7 Mei 2021, 20:13 WIB
BTR Branz meminta maaf atas video skandal yang diduga tak sengaja ia buat.
BTR Branz meminta maaf atas video skandal yang diduga tak sengaja ia buat. / Kolase Instagram @btr_branz dan @bigetroneesports./

Baca Juga: Sekolah di Inggris Perlihatkan Gambar Nabi Muhammad, Orang Tua Serukan Aksi Mogok Sekolah

"Perjuangan susah payah hancur Cuma beberapa detik," kata netizen YouTube.

Selain itu banyak netizen yang menyoroti bahwa BTR Branz lupa mematikan mic saat streaming berlangsung.

"Allah tutup aibmu, tapi kamu lupa tutup Mic-mu," kata Fauz Zaidan

Seperti yang diketahui dalam video tampak BTR Branz sedang melakukan streaming game online, Mobile Legends.

Baca Juga: Cara Mendapatkan Pulsa Gratis Rp150.000 dari PT Jasa Raharja Pengganti Mudik Gratis, Ditutup 2 Hari Lagi

Namun, banyak yang menyadari bahwa ada yang salah dengan streamer itu, karena terdengar suara yang tidak senonoh.

Terkait peristiwa tersebut, pihak manajemen membuat pernyataan resmi tentang kejadian video skandal tersebut.

Manajemen Bigetron Esports meminta atas kegaduhan yang terjadi, oleh BTR Branz.

"Pihak manajemen meminta maaf atas kegaduhan yang terjadi," kata pihak Bigetron dilihat Pikiranrakyat-Bekasi.com dari Instagram @bigetroneesports.

Halaman:

Editor: Ikbal Tawakal

Sumber: Instagram @btr_branz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah