5 Istilah Modus Penipuan Online, Waspada Nomor 5 Paling Banyak Makan Korban

- 27 Oktober 2021, 13:15 WIB
Istilah Modus Penipuan Online 2021 yang harus diwaspadai.
Istilah Modus Penipuan Online 2021 yang harus diwaspadai. /PIXABAY/Mohamed_hasan

Pelaku berusaha mengelabui Anda supaya mengklik link yang merken kirimkan. Biasanya SMS berisi link untuk menerima hadiah.

Baca Juga: Farhat Abbas Buka Suara Soal Anak Nia Daniaty Atas Dugaan Kasus Penipuan CPNS: Saya Sudah Bertemu Oi...

4. Vishing

Vishing adalah modus penipuan melalui telepon. Pelaku akan berusaha mendapatkan akses informasi atau data pribadi.

Untuk mendapatkan data pribadi, pelaku akan mengiming-imingi calon korban dengan hadiah atau desakan.

Baca Juga: Olivia Nathania Bantah Tuduhan Lakukan Penipuan Penerima CPNS dan Bawa Uang Miliaran Rupiah

5. Missing U

Missing U adalah modus penipuan melalui alibi kangen. Modus ini kerap dilakukan muda-mudi yang tengah mencari cinta sejati.

Contoh modus ini seperti bilang kangen padahal abis nge-ghosting 2 minggu. Modus ini bisa sangat menyiksa perasaan seseorang.

Demikian 5 istilah modus penipuan online yang kerap terjadi kiwari.

Halaman:

Editor: Puji Fauziah

Sumber: Kominfo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah