Mimpi Jadi Iron Man Semakin Dekat, Jetman Dubai Siapkan Baju Terbang

- 19 Februari 2020, 16:01 WIB
Jetman Dubai Siapkan Baju Terbang
Jetman Dubai Siapkan Baju Terbang /Youtube

Dikontrol sejak dari daratan oleh manusia, mesin terbang ini memungkinkan Jetman Dubai mencapai kecepatan 400 km per jam, serta melakukan manuver seperti mengambang, mengganti arah, dan melakukan putaran,” lanjutnya.

Baca Juga: Mahfud MD Bantah Omnibus Law Kekang Kebebasan Pers

Pada tahun 2015, baju terbang buatan Jetman Dubai pernah diterbangkan oleh pilot Vince Reffet dan Yves Rossy, dan keduanya berhasil melaju dengan kecepatan lebih dari 120 mil per jam.

Baju terbang itu mengalami peningkatan sejak tahun 2015, dengan versi terbarunya dapat meroket setelah mengambang beberapa puluh meter dari landasan terbang.

Selain Jetman Dubai, Gravity Industries juga menciptakan baju terbang bertenaga mesin jet mini yang dapat menerbangkan seseorang di udara.

Baca Juga: Sering Memakan Korban, Pemkot Bekasi Lakukan Perbaikan Sementara di 3 Jalan yang Berlubang

Profil Richard Browning, pemilik perusahaan asal Inggris itu, sempat masuk video Youtube WIRED, channel Youtube yang membahas teknologi masa depan.

Video yang diunggah pada tahun 2018 itu mencatat penemuan Browning sebagai baju terbang pribadi yang paling cepat.***

Halaman:

Editor: Billy Mulya Putra

Sumber: The Verge


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x