4 Kebiasaan Sepele yang Dapat Merusak Handphone, Hindari dari Sekarang

- 29 April 2022, 02:20 WIB
Simak kebiasaan sepele yang justru dapat membuat handphone cepat rusak, salah satunya adalah tidak update software.
Simak kebiasaan sepele yang justru dapat membuat handphone cepat rusak, salah satunya adalah tidak update software. /Pixabay.com/JESHOOTS-com

Kebiasaan yang dapat merusak smartphone adalah tidak memakai screen protector, karena HP yang menggunakan screen protector dapat membantu resiko pecah layar, saat ponsel terjatuh.

Meskipun produsen smartphone kekinian layarnya sudah memakai bahan canggih, tetapi untuk mewaspadai hal yang tidak terduga harus dilapisi oleh screen protector.

Itulah beberapa kebiasaan yang dapat merusak smartphone anda.***(Syifa Devi putri haryanti/Media Blitar)

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Media Blitar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah