BPUM Akan Disalurkan Lagi Tahun ini, Kemenkop dan UKM Bocorkan Tahapan Penyaluran Persiapan Pencairan BLT UMKM

- 2 Maret 2021, 14:39 WIB
Ilustrasi BPUM akan disalurkan lagi tahun ini, Kemenkop UKM membocorkan tahapan penyaluran persiapan pencairan BLT UMKM
Ilustrasi BPUM akan disalurkan lagi tahun ini, Kemenkop UKM membocorkan tahapan penyaluran persiapan pencairan BLT UMKM /Ekoanug/Pixabay

PR BEKASI - Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Koperasi ( Kemenkop ) dan UKM RI menyatakan akan melakukan penyaluran BPUM 2021 kembali kepada para pelaku UMKM.

Hal tersebut dilakukan unyuk membantu pelaku UMKM yang terdampak pandemi Covid-19.

Diketahui bahwa sejak pandemi Covid-19 dan diberlakukannya Pembatasan Sosial Berkala Besar (PSBB), pendapatan pelaku UMKM
semakin merosot.

Tak hanya itu, sebagian dari mereka juga sudah tidak memungkinkan lagi untuk melanjutkan usahanya karena kekurangan modal.

Baca Juga: Nadiem Makarim Ungkap Ada Perubahan, Berikut Kebijakan Baru Kuota Internet Gratis Kemdikbud 2021

Baca Juga: Setahun Kasus Covid-19 Pertama Berawal di Jawa Barat, Ridwan Kamil Tiba-tiba Sampaikan Permintaan Maaf

Baca Juga: Ternyata Bantuan Kuota Internet Gratis Kemdikbud Bisa Hangus, Simak Penjelasannya!

Sehingga Bantuan Langsung Tunai (BLT) dari pemerintah untuk pelaku UMKM sangat berarti.

Selanjutnya, persiapan pencairan BLT untuk pelaku UMKM disebut telah sampai pada tahap berikut ini, simak bocoran informasi dari Kemenkop dan UKM.

Halaman:

Editor: Rinrin Rindawati

Sumber: Semarangku


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x