Beri Stimulus untuk Platform Dagang Online, Menkominfo: Produk UMKM Lokal Harus Jadi Tuan Rumah

- 3 September 2020, 20:59 WIB
Menteri Komunikasi dan Informatika, Johnny G.Plate di Event Seminar Bazar Online pada Kamis, 3 September 2020.
Menteri Komunikasi dan Informatika, Johnny G.Plate di Event Seminar Bazar Online pada Kamis, 3 September 2020. /infopublik.id

Hal ini merupakan dukungan pemerintah karena sektor UMKM merupakan penyokong utama perekonomian bangsa.

Menkominfo juga menyatakan bahwa sebanyak 64 juta UMKM Indonesia memberikan kontribusi yang besar, yakni setara dengan lebih dari 60 persen terhadap Produk Domestik Bruto (PDB).

Menteri Johnny juga mengimbau pada platform dagang secara daring untuk menjadikan produk lokal hasil karya UMKM sebagai tuan rumah dalam ruang perdagangan daring.

Ia juga menyatakan bahwa jangan sampai digital penyelenggara sistem elektronik kita digunakan oleh produk UMKM ultra mikro bangsa lain.***

Halaman:

Editor: M Bayu Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x