Bagaimanakah Uhm Jung Hwa Berkarier di Bidang Medis dalam Drama Doctor Cha? Tayang Sebentar Lagi

13 April 2023, 19:43 WIB
Uhm Jung Hwa dalam drama Doctor Cha. /

PATRIOT BEKASI - JTBC merilis drama Doctor Cha yang akan tayang perdana pada 15 April 2023.

Doctor Cha disutradarai oleh Kim Dae Jun bersama penanggungjawab skrip Jung Yeo Rang.

Dilansir PatriotBekasi-pikiranrakyat.com dari Asianwiki, berikut deretan pemeran lain dalam Doctor Cha meliputi:

Baca Juga: Aplikasi Baca Manga Boruto Chapter 80, Prediksi Reddit, Dua Karakter Penting Akan Tewas

Myung Se Bin sebagai Choi Seung Hee.

Min Wook Hyuk sebagai Roy Kim.

Song Ji Ho sebagai Seo Jung Min.

Jo A Ram sebagai Jeon So Ra.

Selain itu, dalam sinopsis singkatnya, drama ini mengenai seorang wanita yang melepaskan karier dokternya untuk mengurus rumah tangga, lengkapnya sebagai berikut:

Baca Juga: Hachinosu Hancur di One Piece 1081, Garp Kalahkan Sisa Kru Kurohige

Doctor Cha menceritakan sosok wanita bernama Cha Jung Sook (diperankan oleh Uhm Jung Hwa) menikah dengan Seo In Ho (diperankan oleh Kim Byung Chul).

Seo In Ho bekerja sebagai kepala ahli bedah di sebuah rumah sakit universitas.

Dia adalah pria dengan kepribadian yang ketat, sensitif, dan teliti.

Sementara, Cha Jung Sook telah menjadi ibu rumah tangga penuh waktu selama 20 tahun terakhir.

Sebelumnya, diatelah melepaskan karirnya sebagai dokter selama tahun-tahun.

Kini, dia memutuskan untuk memulai kembali kursus sebagai tenaga medis.

Drama ini akan dijadwalkan tayang setiap Sabtu dan Minggu pukul 20:30 WIB.

Berikut tadi informasi dan sinopsis singkat drama Doctor Cha yang akan tayang sebentar lagi.

***

Editor: M Hafni Ali

Sumber: Asian Wiki

Tags

Terkini

Terpopuler