Olvah Alhamid: Kalau Mau Lihat Sejatinya Bhinneka Tunggal Ika, Anda Harus ke Papua

- 21 Agustus 2021, 09:23 WIB
Olvah Alhamid menceritakan pengalamannya saat di Papua dan menyebutnya the true color Bhinneka Tunggal Ika.
Olvah Alhamid menceritakan pengalamannya saat di Papua dan menyebutnya the true color Bhinneka Tunggal Ika. /Tangkapan layar YouTube/Geisz Chalifah

Selain itu, wanita yang berprofesi sebagai model ini juga memaparkan tidak ada masalah yang begitu besar di sana.

"Mungkin memang pas tahun 2019 ya, tapi itu kan gejolak-gejolak," tuturnya.

Baca Juga: Cek Fakta: Benarkah PON Papua 2021 Berikan Lowongan Kerja Crew Runner dengan Gaji UMR Jakarta? Cek Faktanya

"Namanya juga hidup bermasyarakat kadang ada gejolak wajar-wajar saja, tapi tidak yang melulu seperti itu," sambungnya.

Olvah Alhamid mengatakan bahwa masyarakat di luar Papua seakan berpikir kalau daerah tersebut sangat menakutkan.

Pasalnya, tak sedikit media yang memberitakan hal-hal cenderung negatif.

Seperti berita mengenai tindakan anarkis, penembakan, perang suku, kekacauan, atau yang lainnya.

Padahal, aksi-aksi seperti itu bukan peristiwa yang terjadi setiap hari di sana.

Baca Juga: Ade Armando Singgung Anies Baswedan 'Gubernur Seiman Penipu', Tokoh Papua: Otaknya Roh Jahat

"Saya sampai SMP di sana tuh saya tidak pernah merasakan apapun," ucapnya.

Halaman:

Editor: Rinrin Rindawati

Sumber: YouTube Geisz Chalifah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah