Mengenal Paing Takhon, Narapidana Junta Myanmar yang Dinobatkan Jadi Pria Tertampan 2021 Versi TC Candler

- 28 Desember 2021, 19:12 WIB
Mengenal Paing Takhon, narapidana junta militer di Myanmar yang dinobatkan jadi Pria Tertampan versi TC Chandler.
Mengenal Paing Takhon, narapidana junta militer di Myanmar yang dinobatkan jadi Pria Tertampan versi TC Chandler. /Instagram/@paing_takhon

PR BEKASI - Paing Takhon merupakan narapidana yang dinobatkan menjadi Pria Tertampan 2021 versi TC Candler.

Sebelumnya, Paing Takhon masuk ke dalam daftar buronan junta militer di Myanmar.

Pasalnya, Paing Takhon secara terang-terangan mendukung protes pro-demokrasi.

Baca Juga: ASEAN Hanya Akan Undang Tokoh Non-Politik Myanmar pada ASEAN Summit, Junta Militer Tolak Keras

Paing Takhon ditangkap di kediaman ibunya, dan mendekam di balik jeruji besi selama 3 tahun.

Selain dibui, Paing Takhon juga mendapat hukuman kerja paksa.

"Keluarga sangat sedih dengan hukumannya," kata penasihat hukumnya, Khin Maung Myint dikutip PikiranRakyat-Bekasi.com dari CNA.

Baca Juga: 10 Ribu Penduduk Myanmar Melarikan Diri, Usai Pertempuran Junta dan Milisi Anti Junta Pecah

Kendati demikian, Paing Takhon bukanlah orang biasa, melainkan seorang selebriti ternama di Myanmar.

Halaman:

Editor: Elfrida Chania S


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x