Sederet Skenario Sudah Difilmkan, Gina S. Noer: Durasi Panjang-Pendek Film Sama Derajatnya

- 3 November 2020, 15:19 WIB
Gina S Noer (kanan), dan aktor Angga Yunanda (kiri).
Gina S Noer (kanan), dan aktor Angga Yunanda (kiri). /Instagram/

Baca Juga: Jelang Pilkada Serentak 2020, Bamsoet Cermati Pelanggaran hingga Imbau Terapkan Prokes Covid-19

Ia mengungkapkan, kiat membuat sebuah cerita jadi menarik di setiap medium belum tentu sama.

Memahami cara memikat penonton secara spesifik yang sesuai dengan mediumnya bakal membuat aneka pilihan ini menjadi menarik, kata dia.

Sebelum mengembangkan cerita, penulis harus memahami alasan memilih cerita tersebut, apa yang akan dikembangkan dari karakter serta alasannya, cara membuat penonton terus penasaran serta memahami logika medium untuk bercerita.

Baca Juga: Harga Kebutuhan Pokok Jawa Barat Selasa 3 November 2020, Gula Pasir dan Telur Ayam Alami Kenaikan

Setelah membuat karakter, pahamilah apa motivasi tokoh-tokoh dalam cerita, apa tujuan yang ingin mereka capai, apakah hambatannya penting, apakah cara mendapatkan tujuan sudah menarik serta apakah cara berceritanya efektif.

Orang-orang yang mengembangkan cerita juga harus menyamakan visi dan melakukan riset secara cermat serta membuat aturan yang disepakati bersama.

"Harus paham juga kapan waktunya istirahat." katanya.

Baca Juga: Akhirnya Buka Suara Soal Tudingan Terpapar Covid-19, Melaney Ricardo: Benar-benar Mati Rasa

Dengan menyepakati hal-hal tersebut, yang perlu dikedepankan adalah cerita, bukan ego setiap orang.

Halaman:

Editor: Ikbal Tawakal

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah