5 Bahaya Makan dan Minum Gula Berlebih, Ternyata Bisa Sebabkan Penuaan kulit

- 22 Februari 2021, 16:20 WIB
Ilustrasi makanan manis yang dapat bagi tubuh.
Ilustrasi makanan manis yang dapat bagi tubuh. /Pixabay/cocoparisienne/Pixabay

Oleh karena itu, Lisa Young menjelaskan penting untuk bisa membedakan mana yang merupakan gula tambahan dan jenis gula lainnya yang disebut dengan gula alami.

Baca Juga: Besok dan Lusa! Warga di 25 Wilayah Jatim Diminta Waspada, BMKG Keluarkan Prediksi Banjir Bandang 

Adapun untuk gula alami lebih sehat untuk dikonsumsi karena terkandung banyak nutrisi di dalamnya.

"Namun, penting untuk membedakan antara gula tambahan (soda, gula, permen) dan gula alami (dari buah). Gula alami dari buah jauh lebih sehat dan juga penuh nutrisi,” ujar Young.

4. Berisiko lebih tinggi terkena penyakit

Young menuturkan bahwa beberapa bahaya lainnya yang dapat berdampak pada tubuh akibat mengonsumsi terlalu banyak gula tambahan, di antaranya meningkatnya risiko penyakit jantung.

Bukan hanya itu, ternyata mengonsumsi gula berlebih juga dapat menyebabkan obesitas dan tekanan darah tinggi.

Baca Juga: Beredar Kabar Dirinya Meninggal Dunia, Uya Kuya Heran: Visitor Gue Sampai Naik 1000 Persen  

5. Mempercepat penuaan kulit

Pakar Nutrisi, Phoenyx Austin menjelaskan bahwa kulit terdiri dari dua jenis protein yaitu kolagen dan elastin yang memainkan peran utama dalam menjaga kulit kita tetap lembut, kenyal, dan tampak awet muda.

Halaman:

Editor: M Bayu Pratama

Sumber: Eat This


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x