8 Tips Makanan yang Harus Dimakan dan Dihindari Selama Ramadhan Agar Tetap Sehat

- 13 April 2021, 14:40 WIB
Ilustrasi - makanan yang harus dimakan dan dihindari selama bulan puasa agar tetap sehat.
Ilustrasi - makanan yang harus dimakan dan dihindari selama bulan puasa agar tetap sehat. /PIXABAY

1. Berbukalah dengan buah kurma

Karena kurma mudah dicerna dan tidak menguras metabolisme maka sangat disarankan bagi Anda untuk berbuka puasa dengan makan buah kurma.

Selain itu kurma juga dapat mengobati sembelit yang mungkin terjadi karena perubahan pola waktu makan. Makanlah setidaknya 2 sampai 3 buah kurma setelah berbuka.

Baca Juga: Bacaan Surat untuk Salat Tarawih, Surat Ad-Dhuha Ayat 1-11 Lengkap dengan Latin dan Terjemahnya

2. Makan sahur dengan sup

Cobalah untuk makan sahur dengan sup yang terbuat dari sayuran.

Pastikan sup terdiri dari brokoli, bayam, kacang polong, kacang hijau, labu, dan wortel.

Dan pastikan juga Anda meminum perlahan kuah dari sup tersebut. Karena hal itu akan membantu mengelola sistem pencernaan.

Baca Juga: Ramadhan Pertama Bareng Indah Permatasari, Arie Kriting: Alhamdulillah, Saya Sangat Bahagia

3.Salad

Halaman:

Editor: Puji Fauziah

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x