Hati-hati! Bahaya Makan Mi Instan Double Porsi, Bisa Terserang Stroke hingga Darah Tinggi

- 9 Juni 2021, 10:50 WIB
Bahaya mengkonsumsi mi instan double porsi.
Bahaya mengkonsumsi mi instan double porsi. /Pixabay

Tetapi jika hal tersebut berlangsung terus menerus dalam waktu yang lama, kinerja ginjal dan jantung yang tidak baik akan menyebabkan berbagai penyakit seperti tekanan darah tinggi, stroke, dan penyakit ginjal lainnya.

Untuk itu sebaiknya konsumsilah mi instan sesuai dengan porsinya. Tetapi jika anda memang benar-benar lapar, alternatif yang dapat anda lakukan adalah mengonsumsi mi instan jumbo.

Baca Juga: Anaknya Nangis karena Dibully Netizen, Kiwil: Enggak Mungkin, Itu Curhatan Ibunya

Ukuran jumbo dan double porsi berbeda. Porsi jumbo merupakan porsi yang sudah ditetapkan oleh produsen mi instan. Mi instan goreng berukuran jumbo memiliki kadar natrium sekitar 1340mg tiap porsi jumbonya. Lebih sedikit dibandingkan double porsi.

Walaupun begitu tetap tidak dianjurkan untuk mengkonsumsi mi instan secara berlebihan. Agar lebih sehat dan kenyang, anda bisa menambahkan protein seperti telur, atau pun nutrisi dari sayuran misal sawi, wortel atau bayam.***

Halaman:

Editor: Puji Fauziah

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x