Kapan Waktu yang Paling Tepat untuk Makan Berat? Simak Penjelasan dr. Zaidul Akbar

- 18 Agustus 2021, 15:14 WIB
Ilustrasi waktu yang tepat untuk makan berat.
Ilustrasi waktu yang tepat untuk makan berat. /Pixabay

PR BEKASI – Ketahui waktu terbaik untuk makan berat setiap harinya.

Dengan mengetahui waktu makan terbaik, maka bisa membantu mensukseskan Anda yang tengah menjalani program penurunan berat badan.

Menurut pakar kesehatan, dr. Zaidul Akbar waktu terbaik makan berat atau besar pada pukul 12 hingga 4 sore.

Waktu terbaik tersebut mengacu kepada teori hormon lapar yakni hormon ghrelin senang dalam tinggi-tingginya.

Baca Juga: Demi Turunkan Berat Badan Ivan Gunawan, Deddy Corbuzier Diam-diam Konsultasi dengan Dokter

“Makan ala Mediterania yaitu makan dari jam 12 atau jam 3 sampai jam 4 sore, itu makan di saat hormon ghrelin kita sedang tinggi-tingginya, itu makan yang paling baik,” kata dr. Zaidul Akbar sebagaimana dikutip Pikiranrakyat-Bekasi.com dari YouTube dr. Zaidul Akbar Official, Rabu, 18 Agustus 2021.

Pola makan ini sangat cocok diterapkan bagi mereka yang memiliki program diet atau makan cuma sehari sekali.

Perlu diketahui juga bahwa kendati sama-sama hormon lapar, ghrelin berbeda dengan leptin.

Baca Juga: Ivan Gunawan Siap Turunkan Berat Badan hingga 20 Kg, Ada Hadiah Uang Sekoper dari Deddy Corbuzier

Halaman:

Editor: Puji Fauziah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x