Apa yang Akan Terjadi Jika Kamu Berhenti Vaping? Simak Manfaatnya

- 21 September 2021, 11:05 WIB
Berikut adalah manfaat yang didapat ketika kamu berhenti vaping./foto pexels
Berikut adalah manfaat yang didapat ketika kamu berhenti vaping./foto pexels /

Selain nikotin, cairan itu juga bisa mengandung lusinan bahan kimia dan perasa lainnya. Berhenti dari vaping sama sulitnya seperti berhenti dari rokok.

20 menit berhenti vaping

Berhenti dari vaping dapat menyebabkan pernapasan membaik.

Dua bahan utama dalam rokok elektronik, propilen glikol dan gliserin nabati akan menghasilkan bahan kimia saat dipanaskan yang dapat merusak saluran pernapasan.

Baca Juga: Alvin Faiz Dituduh sebagai Pengguna Narkoba, Ameer Azzikra: Bang Alvin Itu Rokok Sama Kopi Aja Gak Suka!

Hal tersebut berdasarkan penelitian pada tahun 2018 oleh International Journal of Environmental Research and Public Health.

Beberapa jam berhenti vaping

"Ketergantungan akut pada nikotin dapat berpengaruh pada psikologis dan fisik," kata Dr. Djordjevic.

Dalam psikologis, nikotin dapat menyebabkan perubahan suasana hati, kesulitan berkonsentrasi, mudah marah, dan kecemasan.

Baca Juga: Viral Paripurna DPRD Kabupaten Solok Ricuh, Anggota Dewan Nyaris Baku Hantam hingga Asbak Rokok Melayang

Halaman:

Editor: Puji Fauziah

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x