Tata Cara Mandi Wajib, Lengkap dengan 4 Perkara yang Mewajibkannya

- 18 Maret 2022, 16:57 WIB
Ilustrasi mandi wajib.
Ilustrasi mandi wajib. /Pixabay/drfuenteshernandez

Selesai mandi, Anda baru bisa beribadah ritual seperti salat, membaca Al-Qur’an, atau memegang mushaf.

Baca Juga: Kerja Bareng Malaikat Maut, Rowoon Bakal Selamatkan Orang yang Akan Bunuh Diri di Drama Korea Tomorrow

2.    Mengeluarkan air mani

Ketentuan ini berlaku bagi laki-laki dan perempuan baik setelah berhubungan badan, mimpi basah, atau sengaja mengeluarkan air mani tersebut.

Jika pasangan suami istri berhubungan badan, terlepas dari keluar mani atau tidak, mereka tetap wajib mandi besar.

3.    Kematian kecuali syahid

Jika orang Islam meninggal, wajib hukumnya dimandikan dengan mandi wajib kecuali merkea yang mati syahid.

Baca Juga: Potret Lisa BLACKPINK, Dilarang Pemerintah Thailand hingga Terancam Denda Rp200 Juta

Setelah dimandikan, jenazah lalu dikenakan kain kafan, disalatkan, tahziah, lalu dikubur.

4.    Mualaf

Halaman:

Editor: Akhmad Jauhari

Sumber: Kemenag Bali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah