Hindari Konsumsi 5 Makanan Ini Jika Anda Sedang Melakukan Diet, Salah Satunya Pizza

- 29 Juli 2022, 07:28 WIB
Ilustrasi makanan cepat saji Burger.
Ilustrasi makanan cepat saji Burger. /Pixabay/sstoyanov

Sayangnya, jika Anda mengkonsumsi sayap ayam, maka diet Anda bisa dibilang tidak berhasil.

Karena kandungan sayap ayam memiliki 48 gram lemak jenuh dan 3320 miligram natrium.

Dari kandungan tersebut jauh lebih banyak dari kebutuhan harian tubuh Anda.

Baca Juga: 26 Tahun Menikah, Sandiaga Uno Sampaikan Pesan Mendalam pada Sang Istri di Hari Ulang Tahun Pernikahan

2. Salad Ayam

Masih dengan berbahan ayam, namun dengan menu berbeda yaitu salad ayam.

Nama salad ayam terdengar sehat karena ada kata ‘salad’. Tapi, di satu makanan salad ayam bisa jadi tidak sehat.

Perpaduan salad dan ayam menjadi tidak sehat karena pemilihan menu yang kurang tepat.

3. Kopi

Saat ini, warung kopi atau coffee shop berjamuran di berbagai kota. Kopi menjadi favorit minuman di kalangan anak muda.

Halaman:

Editor: Nopsi Marga

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah