Taliban Berkuasa, Malala Yousafzai Desak Pemimpin Dunia Lindungi Hak Perempuan Afghanistan

- 20 Agustus 2021, 20:08 WIB
pemenang Nobel Perdamaian Malala Yousafzai desak pemimpin di seluruh dunia lindungi hak perempuan Afghanistan.
pemenang Nobel Perdamaian Malala Yousafzai desak pemimpin di seluruh dunia lindungi hak perempuan Afghanistan. /Independent

Untuk informasi, Malala Yousafzai punya kenangan buruk dengan Taliban, yakni ditembak oleh kelompok Taliban.

Pada tahun 2012 lalu, Malala yang sedang berusia 15 tahun ditembak oleh seorang Taliban saat perjalanan pulang ke rumah setelah mengikuti ujian.

Baca Juga: Facebook, Twitter, dan LinkedIn Amankan Akun Warga Afghanistan dari Buruan Kelompok Taliban

Sebuah peluru dilaporkan telah bersarang di kepalanya akibat serangan dari Taliban tersebut.

Malala Yousafzai kemudian dilaporkan menjalani perawatan di Rumah Sakit Queen Elizabeth, Inggris.

Pasalnya, Malala diketahui merupakan seorang aktivis perempuan yang vokal menyuarakan pendidikan untuk perempuan.

Taliban diduga melakukan penyerangan kepada Malala karena tidak senang dengan aksi Malala yang menyuarakan hak-hak perempuan.***

Halaman:

Editor: Puji Fauziah

Sumber: Independent


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah