Lebih dari 1,000 Orang Tewas Akibat Demam Berdarah, Bangladesh Torehkan Catatan Buruk Tahun Ini

- 2 Oktober 2023, 15:25 WIB
Bangladesh dilanda wabah demam berdarah
Bangladesh dilanda wabah demam berdarah /PIXABAY

Sebagai informasi, demam berdarah merupakan penyakit endemik di daerah tropis yang menyebabkan demam tinggi, sakit kepala, mual, muntah, nyeri otot, dan dalam kasus yang paling serius, pendarahan yang dapat menyebabkan kematian.

WHO telah memperingatkan bahwa demam berdarah dan penyakit lainnya, yang disebabkan oleh virus yang ditularkan oleh nyamuk seperti chikungunya, demam kuning dan Zika, menyebar lebih cepat dan lebih jauh akibat perubahan iklim.***

Halaman:

Editor: M Hafni Ali

Sumber: Al Arabiya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah