Seakan Tak Reda, AS Kembali Akan Sanksi Iran Terkait Embargo Senjata

- 18 September 2020, 05:50 WIB
Ilustrasi bendera Iran dan Amerika Serikat.
Ilustrasi bendera Iran dan Amerika Serikat. /About Energy/

Baca Juga: Sejak PSBB Jakarta Berlaku, Pasien di Wisma Atlet Naik Drastis Bertambah 1.066 Orang

Sebelumnya pada Rabu, Menteri Luar Negeri AS Mike Pompeo mengatakan kepada wartawan bahwa pihaknya akan melakukan hal yang dapat membuat sanksi itu diberlakukan.

"Kami akan melakukan semua hal yang perlu kami lakukan untuk memastikan bahwa sanksi tersebut diberlakukan," kata Pompeo

Presiden Iran Hassan Rouhani pada Rabu menggambarkan penolakan terhadap prakarsa Washington itu sebagai kemenangan bangsa Iran dan kekalahan memalukan Amerika Serikat dalam menjalankan mekanisme snapback.***

Halaman:

Editor: Ikbal Tawakal

Sumber: Permenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x