Tingkat Kebakaran Turun Tahun Ini, Damkar Kota Bekasi Sebut Ada Kebiasaan Masyarakat yang Berubah

- 10 November 2020, 14:55 WIB
Peristiwa kebakaran di Pekayon Jaya yang diakibatkan petasan.*
Peristiwa kebakaran di Pekayon Jaya yang diakibatkan petasan.* /Instagram/@damkarkotabekasi/

Baca Juga: Imbas Konvoi yang Dilakukan Simpatisan Rizieq, Penumpang Rela Tembus Kemacetan Demi Kejar Pesawat

Lebih lanjut, dia mengatakan bahwa pihaknya terus berkomitmen dalam membantu warga masyarakat yang tertimpa bencana selain melakukan sosialisasi pencegahan kebakaran.

Dia pun memastikan bahwa penambahan kendaraan pemadam pada 2020 dan rencana pada 2021 nantinya akan menambah kecepatan dalam penanganan kebakaran.

"Kita terus berupaya untuk menambah infrastruktur dari mulai selang, armada bahkan melatih para pemadam yang masih junior. Meskipun saat ini masih kekurangan anggaran namun hal tersebut tidak akan menghambat kinerja." tuturnya.***

Halaman:

Editor: Ikbal Tawakal

Sumber: Dakta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah