Kunjungi Situs Pedulindungi.id untuk Cek Apakah Anda Terdaftar sebagai Penerima Vaksin Covid-19

- 1 Januari 2021, 22:00 WIB
 Tangkapan Layar situs Peduli Lindungi.
Tangkapan Layar situs Peduli Lindungi. / Pedulilindungi.id

Dan hasilnya menunjukan bahwa nomor tersebut belum termasuk calon penerima vaksinasi Covid-19 gratis pada periode kali ini.

Tertulis demikian: "Khusus Anda NAKES (Tenaga Kesehatan)"

Baca Juga: Mahfud MD Izinkan Front Persatuan Islam Berdiri, Refly Harun: Beliau Masih Sadar Soal Ilmu Hukum

"Bagi Anda NAKES yang belum termasuk pada periode ini, harap melengkapi data: NAMA, NIK, ALAMAT, NO HP, TIPE NAKES dan dilengkapi dengan SURAT KETERANGAN dari Kepala FASYANKES yang menerangkan Anda adalah NAKES dari FASYANKES terkait. Data tersebut dapat dikirimkan melalui email: [email protected]."

Lebih lanjut lagi bagi Menkes di dalam pernyataan resminya mengatakan bahwa bagi masyarakat yang telah mendapatkan SMS, wajib mengikuti program vaksinasi tersebut sesuai jadwal yang telah ditentukan.

Tetapi, pemerintah pun mengecualikan masyarakat yang tidak memenuhi kriteria penerima vaksin, tentunya sesuai dengan indikasi vaksin Covid-19 yang tersedia.***

Halaman:

Editor: Ikbal Tawakal

Sumber: Kemenkes


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah