Cegah Penyebaran Covid-19 pada Pengungsi Korban Gempa Sulbar, Satgas Adakan Tes Cepat Antigen

- 18 Januari 2021, 15:18 WIB
Kepala BNPB sekaligus Ketua Satgas Penanganan Covid-19 Doni Monardo.
Kepala BNPB sekaligus Ketua Satgas Penanganan Covid-19 Doni Monardo. /Tangkapan layar YouTube/ BNPB Indonesia.

Sebelumnya,telah terjadi bencana Gempa bumi berkekuatan 6,2 magnitudo mengguncang Kabupaten Majene yang melanda Provinsi Sulawesi Barat pada Jumat, 15 Januari 2021, pukul 01.28 WIB. 

Gempa itu berpusat di 2,98 LS, 118,94 BT atau 6 kilometer Timur Laut Majene.

Gempa pada hari Jumat tersebut merupakan gempa susulan yang sebelumnya juga terjadi pada Kamis, 14 Januari 2021. 

Pada saat itu gempa kuat juga dirasakan di beberapa kabupaten.

Baca Juga: Sebut Ramalan Buruk Justru Baik, Sudjiwo Tedjo: Agar Semua Orang Berusaha Menghindarinya

Kemudian, Sabtu, 16 Januari 2021, pukul 6.32 WIB, BNPB kembali mencatat telah terjadi gempa kembali berkekuatan 5,0 magnetudo di Kabupaten Majene, Sulawesi Barat.***

Halaman:

Editor: Puji Fauziah

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah