Cyber Army Dinilai Kerap Teror Warganet, Benny K Harman: Kritik Rezim Dibully Habis-habisan

- 10 Februari 2021, 12:22 WIB
Politisi Partai Demokrat Benny K Harman tanggapi ketakutan Kwik Kian Gie soal buzzer.
Politisi Partai Demokrat Benny K Harman tanggapi ketakutan Kwik Kian Gie soal buzzer. /ANTARA/Wahyu Putro A/ANTARA

“Pelakunya anonim namun penyebaran konten-konten mereka sering dibantu akun-akun pribadi yang berafiliasi dengan pemerintah,” ucap Benny  K Harman. 

Benny K Harman menyebutkan mereka yang kritik pemerintahan pun dibully habis-habisan

“Yang kritik rezim dibully habis-habisan.Liberte!” ujar Benny K Harman.

Diberitakan sebelumnya, Kwik Kian Gie mengaku takut berpendapat lantaran serangan buzzer yang menyerang personal.

Baca Juga: PM Palestina: Amerika Serikat Tak Bisa Jadi Mediator Perdamaian dengan Israel

"Saya belum pernah setakut saat ini mengemukakan pendapat yang berbeda dengan maksud baik memberikan alternatif. Langsung saja di-buzzer habis-habisan, masalah pribadi diodal-adil,” kata Kwik Kian Gie dikutip dari Twitter @kiangiekwik, 6 Februari 2021.

Menurutnya, berpendapat dengan data yang valid dan konstruktif sekalipun sering mendapat serangan dari para buzzer.

"Baik-baik, banyak terima kasih. Saya tak mikir dulu lebih baik tutup mulut total saja atau tambah giat dengan data yang valid dan konstruktif," tutur Kwik Kian Gie.

Baca Juga: Cek Fakta: Benarkah Markas Power Ranger Sebenernya Terletak di Indonesia, Ini Faktanya

Namun di sisi lain, hal ini kontra produktif dengan narası yang digaungkan oleh pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi).

Halaman:

Editor: Puji Fauziah

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah