Hasil KLB Deli Serdang Ditolak Kemenkumham, Andi Malarangeng Berikan 3 Opsi untuk Moeldoko

- 5 April 2021, 07:22 WIB
Andi Mallarangeng yang berikan Moeldoko tiga opsi usai Kemenkumham tolak hasil KLB Deli Serdang, 5 Maret 2021.
Andi Mallarangeng yang berikan Moeldoko tiga opsi usai Kemenkumham tolak hasil KLB Deli Serdang, 5 Maret 2021. /YouTube Andi Mallarangeng Channel

PR BEKASI - Sekretaris Majelis Tinggi Partai Demokrat Andi Mallarangeng memberikan tiga opsi untuk Moeldoko pasca hasil KLB Deli Serdang 5 Maret 2021 ditolak oleh Kemenkumham.

Namun dari tiga opsi tersebut, Andi Mallarangeng meminta Moeldoko tidak mengambil opsi ketiga yang diberikannya.

Hal tersebut disampaikannya melalui kanal YouTube Andi Mallarangeng Channel.

"Opsi ketiga hasilnya juga pasti tidak akan berhasil," ucapnya seperti dikutip Pikiranrakyat-Bekasi.com dari YouTube Andi Mallarangeng Channel, Minggu, 4 April 2021.

Baca Juga: Ditemukan Barang Bukti 25 Kg Ikan, Bakamla Amankan Kapal Asing Berbendera Vietnam di Laut Natuna

Baca Juga: Jawab Isu Pernikahan Aurel-Atta, dr. Tirta: Mau Digoreng? Event Kapan Mulai Kalau Digoreng Terus

Baca Juga: Jadwal Lengkap SIM Keliling Kota Bekasi April 2021, Cek Syarat dan Lokasinya

Andi Mallarangeng memberikan tiga opsi kepada Moeldoko. Opsi kesatu adalah kepala KSP itu harus mundur dari KLB Deli Serdang.

"Moeldoko dengan ini mengatakan bahwa dia mundur dari KLB Deli Serdang," ucapnya.

Halaman:

Editor: Puji Fauziah

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x