Prabowo Subianto Diminta Transparan Soal Rancangan Perpres Alpalhankam

- 1 Juni 2021, 06:17 WIB
Menteri Pertahanan Prabowo Subianto.*
Menteri Pertahanan Prabowo Subianto.* /ADITYA PRADANA PUTRA/ANTARA

Politisi PDI Perjuangan itu menilai RDP yang hanya dihadiri Wamenhan tidak bisa dijadikan saran untuk meminta penjelasan Kemenhan terkait rancangan Perpres itu lantaran tidak dihadiri Menhan Prabowo Subianto. 

Oleh karena itu, Komisi I DPR akan mengagendakan Rapat Kerja (Raker) pada Rabu 2 Juni 2021 dengan mengundang Menhan Prabowo Subianto untuk menjelaskan terkait rancangan Perpres tersebut. 

Baca Juga: UAH Ditantang Tunjukkan Bukti Transfer, Fahd Pahdepie: Tentu Bisa, Semua Sudah Sesuai Prosedur

“Nanti Rabu jam 10 di Raker Komisi I DPR RI dengan Menteri Pertahanan dan Panglima TNI, kami minta Menhan menjelaskan secara rinci,” ujarnya.

Oleh sebab itu, Menhan Prabowo Subianto perlu menjelaskan agar jangan sampai setelah ditetapkan malah menjadi pro-kontra di masyarakat. 

“Ini baru lingkup pinjaman luar negeri, lingkup kredit ekspor, belum lagi pinjaman dalam negeri, belum lagi rupiah murni, belu lagi APBN sendiri yang sudah dialokasi secara rutin,” tuturnya.

Effendi berharap Raker dengan Menhan Prabowo Subianto dan Panglima TNI pada Rabu, 2 Juni 2021 dilakukan secara terbuka sehingga bisa disaksikan masyarakat via media massa sehingga tidak menimbulkan pertanyaan di publik.***

Halaman:

Editor: Puji Fauziah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah