Ibu Menyusui Positif Covid-19 Bisa Lakukan Pemberian ASI secara Langsung, Simak Panduannya

- 10 Agustus 2021, 13:24 WIB
Ilustrasi. Ibu menyusui tetap dapat diperbolehkan memberikan ASI kepada bayi dengan memperhatikan berbagai ketentuan.
Ilustrasi. Ibu menyusui tetap dapat diperbolehkan memberikan ASI kepada bayi dengan memperhatikan berbagai ketentuan. /Pixabay

4. Rawat gabungan bersama bayi pasca melahirkan.

5. Melakukan IMD. Kontak kulit dengan kulit saat ibu dan bayi dalam keadaan stabil.

Baca Juga: Istri Chico Hakim Meninggal Dunia, Sempat Cari Donor ASI untuk Anaknya yang Baru Lahir

6. Menyusui dengan aman. IMD dan menyusui eksklusif membantu tumbuh kembang bayi secara optimal.

Jika ibu tidak memungkinkan untuk memberikan ASI secara langsung kepada bayi maka ibu menyusui dapat melakukan pemberian ASI perah (ASIP).

Ibu menyusui dapat memberikan ASIP dengan memperhatikan hal sebagai berikut:

1. Pastikan kebersihan saat memerah ASI.

2. Gunakan cangkir bermulut lebar untuk memberikan ASIP pada bayi.

3. Gunakan wadah dengan tutup untuk menyimpan ASI Perah.

Baca Juga: Bukan Susu Beruang, ASI Ternyata Ampuh Lawan Virus Covid-19

Halaman:

Editor: Puji Fauziah

Sumber: Kemen PPPA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah