Syarat dan Ketentuan untuk Berlibur di Ancol yang Baru Dibuka Kembali Hari Ini, Hanya yang Sudah Divaksinasi

- 14 September 2021, 15:23 WIB
Objek wisata Ancol di Jakarta kembali dibuka hari ini, Selasa, 14 September 2021. Ada sejumlah syarat dan masyarakat wajib unduh pedulilindungi.
Objek wisata Ancol di Jakarta kembali dibuka hari ini, Selasa, 14 September 2021. Ada sejumlah syarat dan masyarakat wajib unduh pedulilindungi. /ANTARA FOTO/Rivan Awal Lingga/foc/ANTARA FOTO

Hal itu dilakukan agar bisa lebih aman dan nyaman saat di dalam Ancol

Baca Juga: Soroti Pernyataan Geisz Chalifah soal Ancol, Faldo Maldini: Hati-hati Sama yang Manis-manis 

3. Anak-anak dibawah 12 tahun, lansia 70 tahun keatas, dan ibu hamil belum diperbolehkan berkunjung ke Ancol sampai batas waktu yang belum ditentukan.

4. Selalu memakai masker dengan benar, menjaga jarak (tidak berkerumunan), dan mematuhi segala protokol kesehatan

5. Mematuhi pembatasan jumlah kunjungan, regulasi vaksin, dan jam operasional serta ketentuan lainnya yang berlaku di masing-masing rekreasi Ancol.

Jika Ancol menemukan pelanggaran terhadap regulasi vaksin maka Ancol Taman Impian berhak mengeluarkan pengunjung tersebut.

Perlu diingat untuk tetap patuhi protokol kesehatan ketat ketika di Ancol hal tersebut guna mencegah dari paparan virus corona.***

Halaman:

Editor: M Bayu Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x