BMKG Minta Warga Jabodetabek Waspadai Hujan Lebat, Angin Kencang hingga Bencana Hidrometeorologi

- 1 November 2021, 13:15 WIB
BMKG mengimbau warga untuk waspada terhadap cuaca ekstrem di wilayah Jabodetabek.
BMKG mengimbau warga untuk waspada terhadap cuaca ekstrem di wilayah Jabodetabek. /Pixabay.com/WikimediaImages

"Nah, untuk 50 mm lebih besar per hari ini kategori hujan lebat. Ini adalah artinya hujan lebat bisa 100, 150 mm juga bisa sangat ekstrem,” katanya melanjutkan.

Oleh karena itu dirinya mengimbau kepada masyarakat agar lebih mewaspadai curah hujan lebih dari 50 mm.

Karena lanjutnya, hal itu bisa menyebabkan potensi bencana hidrometeorologi seperti banjir, banjir bandang, juga tanah longsor.***

Halaman:

Editor: Puji Fauziah

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah