Diutamakan Garda Terdepan, Guru dan Dosen Disebut Masuk Prioritas Utama Penerima Vaksin Covid-19

- 29 September 2020, 06:40 WIB
Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy.
Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy. /ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay

 

PR BEKASI - Pemerintah telah berencana untuk mendistribusikan vaksin Covid-19 yang dikabarkan akan dimulai dari Desember tahun ini hingga Januari tahun mendatang.

Seperti yang telah diketahui, pemerintah juga telah menetapkan lima kelompok prioritas yang akan mendapatkan vaksin Covid-19.

Di tahap pertama, terdapat garda terdepan, yang tentu menjadi prioritas, karena merekalah yang memiliki resiko tertinggi terkena Covid-19.

Baca Juga: Terkait Pemenuhan Garam untuk Bansos, BUMD Agro Jabar Siap Gandeng Petani Garam Lokal

Alasan lainnya adalah karena mereka melakukan kontak langsung dengan pasien Covid-19 dan juga mereka yang bertanggung jawab menjaga kesehatan setiap pasien.

Namun Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy berpikiran lain.

Selain menyebut pemerintah bakal memberikan vaksin kepada 147 juta penduduk, menurutnya para guru serta dosen juga akan diprioritaskan pada tahap pertama.

Baca Juga: Cek Merchant Baru ShopeePay Minggu ini, Produk Fesyen dan Makanan Lezat Ternama Menanti Anda

Halaman:

Editor: Puji Fauziah

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x