Apa yang Harus Dilakukan jika Anak Kita Melakukan Bullying? Simak Penjelasan Peneliti

- 5 Agustus 2022, 16:49 WIB
Ilustrasi anak dan pelaku bullying, simak tindakan orang tua dan sekolah.
Ilustrasi anak dan pelaku bullying, simak tindakan orang tua dan sekolah. /Pixabay/Gerd Altmann

PR BEKASI – Artikel ini menyajikan saran yang bisa dilakukan orang tua jika anak kedapatan melakukan bullying.

Sejumlah peneliti melakukan kajian tentang fenomena tersebut yang tentunya meresahkan bagi dunia anak dan pendidikan.

Mereka adalah Christopher Boyle dari University of Adelaide, Joanna Anderson dari University of New England, dan Natalie Swayn dari Queensland University of Technology.

Baca Juga: Lirik dan Terjemahan Lagu Glimpse of Us – Joji, Bikin Galau Satu Dunia

Para peneliti itu menganggap bullying atau perundungan sebagai masalah serius yang harus segera dicari sousinya.

“Meski demikian, fokus utamanya (kebijakan anti-perundungan) sering kali pada murid yang menjadi korban bullying, bukan pelakunya. Tentu ini bisa dipahami.

“Bahkan program anti-perundungan nasional di Australia tidak memberikan informasi spesifik bagi sekolah terkait bagaimana cara bekerja sama dengan orang tua dari anak yang menjadi pelaku. Padahal, ada riset yang mengatakan bahwa ini juga merupakan hal penting,” katanya.

Baca Juga: Bacaan Doa Setelah Sholat Witir, Lengkap dalam Latin dan Terjemahan

Apa yang harus dilakukan orang tua jika anak jadi pelaku bullying?

Halaman:

Editor: Akhmad Jauhari

Sumber: The Conversation


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x