Ingin Banjir Rezeki, 6 Amalan di Pagi Hari Ini Akan Membuat Hidupmu Menjadi Berkah

- 19 Oktober 2020, 07:14 WIB
Ilustrasi bangun di pagi hari
Ilustrasi bangun di pagi hari /Freepik

Banyak amalan pagi yang bisa membuat Anda seharian banjir rezeki. Namun pagi sering terlewat begitu saja tanpa amalan-amalan ini. Biasanya terjadi karena orang sibuk dengan pekerjaan duniawi. Padahal, tanpa disadari amalan ini justru membuat derasnya aliran rezeki.

Berikut amalan-amalan yang bisa dilakukan di pagi hari agar hidup menjadi berkah dan rezeki lancar:

1. Membersihkan Diri

Bukan hanya bangun pagi saja, membersihkan diri seperti mandi merupakan bagian amalan di pagi hari yang juga akan menyegarkan tubuh.

Dari segi kesehatan, mandi di pagi hari bisa membantu melancarkan peredaran darah, meningkatkan produksi sel darah putih, dan meningkatkan kesuburan.

Baca Juga: Sang Ibu Terpapar Covid-19 Setelah Persalinan, Bayi di Aceh Terpaksa Minum ASI dari Botol

2. Salat Sunah Sebelum Subuh

Salat sunah sebelum subuh memiliki keistimewaan yang sangat luar biasa. Maka kita sangat dianjurkan untuk melakukannya dan jangan sampai meninggalkannya.

Sebab, Rasulullah SAW pun pernah bersabda, “Dua raka’at fajar (salat sunnah qabliyah Subuh) lebih baik daripada dunia dan seisinya.” (HR. Muslim no. 725).

3. Bersyukur

Halaman:

Editor: M Bayu Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x