Fitur Baru Pedulilindungi, Pahami Perbedaan Warna Hijau, Oranye, dan Merah Pada Fitur Safe Entrance

- 28 Agustus 2021, 20:38 WIB
Masyarakat Indonesia harus tahun, pahami makna tiga warna yakni hijau, oranye, dan merah pada Fitur Safe Entrance di Aplikasi Pedulilindungi.
Masyarakat Indonesia harus tahun, pahami makna tiga warna yakni hijau, oranye, dan merah pada Fitur Safe Entrance di Aplikasi Pedulilindungi. /Instagram @lawancovid19_id

Agar tidak salah dalam memahaminya, berikut  Pikiranrakyat-Bekasi.com rangkumkan untuk Anda mengenai makna dari warna hijau, oranye, dan merah pada Fitur Safe Entrance di Aplikasi Pedulilindungi pada Sabtu, 28 Agustus 2021 melalui akun Instagram @lawacovid19_id:

- Warna hijau menandakan kita bisa melanjutkan aktivitas dalam ruang publik.

- Warna oranye berarti kita akan diizinkan masuk dengan menyesuaikan kebijakan pengelola tempat.

- Warna merah menunjukkan bahwa kita tidak dapat memasuki area publik dan sangat diimbau untuk segera vaksinasi Covid-19.

Baca Juga: Airlangga Hartarto Bakal Perkuat Tracing Covid-19, Cukup QR Code di Aplikasi PeduliLindungi

Untuk informasi terkait Covid-19 bisa kunjungi situs resmi Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional https://covid-19.go.id/ dan https://s.id/infovaksin.***

Halaman:

Editor: M Bayu Pratama

Sumber: Kominfo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah