Kenali Bahasa Tubuh: Berikut Hal yang Perlu dan Tidak Perlu Dilakukan Ketika Kencan

- 29 September 2021, 07:26 WIB
Ilustrasi pasangan./UNSPLASH/Timo Stern
Ilustrasi pasangan./UNSPLASH/Timo Stern /

PR BEKASI - Kata-kata bukanlah satu-satunya cara untuk berkomunikasi dengan lawan bicara atau pasangan Anda.

Akan tetapi, bahasa tubuh juga bisa mengungkapkan banyak hal tentang perasaan Anda.

Mulai dari cara duduk, hingga cara Anda belajar untuk mendekati atau menjauhi orang lain.

Untuk itu, apakah bahasa tubuh Anda dapat membuat Anda lebih terbuka atau sebaliknya.

Baca Juga: Profil Lee Dong Hwi, Pemeran Drama Reply 1988 yang Terlibat Kencan dengan Jung Ho Yeon

Dikutip Pikiranrakyat-Bekasi.com dari Bolde, Rabu, 29 September 2021, berikut bahasa tubuh yang perlu atau tidak perlu dilakukan ketika kencan.

1. Jangan membelakangi

Pastikan tubuh Anda menghadap ke arah psangan Anda. Menghadapi seseorang menunjukkan bahwa Anda penuh perhatian dan menunjukkan rasa tertarik.

Jika sedang bersamanya, hadapkan bahu dan pinggul Anda ke arahnya.

Halaman:

Editor: Puji Fauziah

Sumber: Bolde


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah