Sebelum Mudik Lebaran 2022, Simak Tips Berikut Agar Perjalanan Aman dan Nyaman

- 20 April 2022, 13:51 WIB
Ilustrasi mudik. Tips yang perlu disiapkan sebelum mudik lebaran 2022.
Ilustrasi mudik. Tips yang perlu disiapkan sebelum mudik lebaran 2022. /Freepik/pikisuperstar

Untuk kenyamanan dan keamanan saat berada di stasiun, terminal hingga bandara, hindari menggunakan perhiasan yang berlebihan.

Hal ini dilakukan untuk meminimalisir tindakan kriminal yang dilakukan oleh oknum tak bertanggung jawab.

2. Pesan Tiket Perjalanan

Hitung sesuai budget sebelum memesan tiket perjalanan.

Baca Juga: One Piece 1047 Spoiler Reddit, Kaido Sebut Roger Tak Memakan Buah Iblis, Pukulan Luffy Sebesar Onigashima

Jika sudah dirasa pas, lakukan pemesanan tiket yang sesuai dengan budget Anda.

Demi kenyamanan dan keamanan, sebaiknya memesan tiket perjalanan secara online.

Selain itu, memesan tiket online biasanya akan memberikan keuntungan bagi perjalanan Anda.

3. Jaga Kesehatan

Baca Juga: 5 Golongan yang Tidak Boleh Menerima Zakat saat Ramadhan, Ada Orang Kaya

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah