Selain Menjaga Pola makan, Atur Pola Tidur Juga Sangat Penting, Simak Cara Atur Jam Tidur Saat Puasa

- 12 April 2021, 10:44 WIB
Ilustrasi Menjaga Pola Tidur yang Sehat Selama Bulan Puasa.
Ilustrasi Menjaga Pola Tidur yang Sehat Selama Bulan Puasa. /PIXABAY

Baca Juga: Akan Berpartisipasi dalam Program Luar Angkasa, UEA Resmi Umumkan Calon Astronot Perempuan Arab Pertama

Dikutip Pikiranrakyat-Bekasi.com dari PMJ News, berikut ini merupakan cara menjaga pola tidur yang baik selama bulan puasa agar tetap sehat.

1. Memajukan waktu tidur

Jika biasa Anda tidur larut malam, cobalah mulai sekarang untuk atur waktu tidur Anda.

Misal Anda biasa tidur pukul 22.00 WIB, pada saat Ramadhan ini cobalah tidur pukul 21.00 WIB atau 21.30 WIB.

Karena tidur tepat waktu juga akan membantu Anda untuk bangun sahur tepat waktu.

Baca Juga: Pernah Jadi Buronan Kasus Penipuan, Vicky Prasetyo: Untuk Makan di Warteg Aja Takut

2. Tidur Usai Sahur

Jika Anda memiliki segudang aktivitas, cobalah untuk tidur sejenak seusai sahur.

Anda bisa tidur setelah sahur dan sholat subuh maksimal 1 atau 2 jam sebelum memulai aktivitas seperti biasa.

Halaman:

Editor: Puji Fauziah

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah