Penyakit Tidak Menular Hantui Generasi Muda, Berpotensi Ganggu Stabilitas Bonus Demografi 2030

- 6 Juli 2020, 08:37 WIB
Ilustrasi milenial.*
Ilustrasi milenial.* /Pixabay

Baca Juga: Ledakan Mobil di Menteng Bikin Geger Warga, BIN: Ada Kemungkinan Soal Politik  

"Perilaku kita di era teknologi sekarang ini, ternyata tidak semakin baik. Mungkin momentum ini yang mengingatkan kita semua bahwa ketika imunitas tubuh kita turun, orang semakin banyak yang peduli untuk mengubah gaya hidup," tutur Cut.

Cut menekankan perubahan gaya hidup harus dilakukan sedini mungkin sebagai investasi kesehatan masa depan termasuk pengendalian faktor risiko yang juga harus dilakukan sedini mungkin.

Masyarakat harus memiliki kesadaran kesehatan agar tahu kondisi badannya, agar semakin mudah diobati sehingga tidak terlambat.

"Jangan lupa deteksi dini, untuk orang sehat merasa dirinya tidak memiliki keluhan, belum tentu tetap sehat, lakukan skrining minimal 6 bulan sampai 1 tahun sekali," kata Cut.

Di masa pandemi ini, Kemeterian Kesehatan memberikan fleksibilitas kepada penyandang Penyakit Tidak Menular dengan memberikan kemudahan untuk mendapatkan obat dalam jangka waktu 2 bulan ke depan guna mengurangi mobilitas mereka ke fasilitas layanan kesehatan.***

Halaman:

Editor: M Bayu Pratama

Sumber: Kemenkes RI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x