Catat, Lima Tips Cegah Dehidrasi Saat Puasa Ramadan 2023

- 22 Maret 2023, 20:19 WIB
Ilustrasi. Makan semangka dipercaya bisa mencegah dehidrasi saat puasa Ramadan 2023.
Ilustrasi. Makan semangka dipercaya bisa mencegah dehidrasi saat puasa Ramadan 2023. /Pixabay/Congerdesign

Diketahui garam sangat berpengaruh terhadap pengaturan cairan dalam tubuh.

Apabila kebanyakan garam akan mengakibatkan rasa cepat haus.

Baca Juga: Niat Puasa dan Doa Berbuka Puasa Ramadan 2023, Lengkap dengan Link Twibbon, Marhaban ya Ramadhan

2. Tetap minum air sesuai kebutuhan

Setiap tubuh manusia masing-masingnya memiliki kebutuhkan cairan yang berbeda-beda, tetapi orang dewasa rata-rata memerlukan setidaknya dua liter air perhari.

Satu harinya kebutuhan air tersebut dapat dibagi menjadi delapan gelas air dengan masing-masing takaran 250 ml.

Ketika berbuka puasa atau sahur, dianjurkan dengan terlebih dahulu meminum air hangat dibandingkan air dingin, lantaran lebih cepat diserap tubuh.

Pasalnya dalam tubuh manusia bersifat panas, sehingga ketika mengonsumsi air dingin tubuh akan bekerja lebih untuk membuatnya menyesuaikan dengan kondisi hangat tubuh.

Selain itu, dianjurkan juga untuk mengonsumsi sup agar dapat memenuhi cairan tubuh selama bulan Ramadan, karena sup merupakan sumber cairan yang baik.

Lebih lanjut, buah-buahan dan sayuran dengan kandungan tinggi air seperti semangka, mentimun, anggur, tomat serta buah lainnya juga dianjurkan.

Halaman:

Editor: M Hafni Ali

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x