Rusia Dibombardir Sanksi oleh Barat, Vladimir Putin: Ini Mirip dengan Deklarasi Perang

- 6 Maret 2022, 10:45 WIB
Suasaba di Ukraina.
Suasaba di Ukraina. /REUTERS/Mikhail Palinchak

PR BEKASI – Presiden Rusia, Vladimir Putin menyatakan bahwa sanksi yang diberikan negara Barat terhadap Rusia sama seperti perang.

Diketahui, sanksi tersebut diterima oleh Rusia pada Sabtu, 5 Maret 2022 kemarin menyusul belum dihentikannya perang yang dilancarkan oleh Rusia terhadap Ukraina sejak pekan lalu.

"Sanksi yang dijatuhkan ini mirip dengan deklarasi perang tetapi syukurlah belum sampai ke sana," katanya.

Baca Juga: Kematian Tangmo Nida yang Penuh Kejanggalan, Ibunda Minta Uang hingga Seseorang Wanita yang Kesurupan

IMF telah memperingatkan bahwa perang antara Rusia dan Ukraina dapat menimbulkan dampak para terhadap ekonomi global.

Vladimir Putin beralasan bahwa dirinya melancarkan perang ke Ukraina karena ingin membebaskan negara tersebut dari pengaruh negara Barat sehingga tidak perlu mendapatkan sanksi.

“Kami ingin mengembalikan Ukraina untuk kembali netral dari demiliterisasi negara Barat,” katanya.

Baca Juga: Daftar Drama Korea yang Wajiib Ditonton Bulan Maret 2022 Lengkap dengan Link Streaming

Namun, alasan Vladimir Putin tersebut telah mendapatkan penolakkan oleh Ukraina dan negara Barat.

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Reuters


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x